Pengalaman dan kepuasan pasien berhubungan dengan persepsi pasien tentang layanan kesehatan, hal ini adalah hasil dari berbagai faktor yang kompleks dalam mutu pelayanan kesehatan, yang mencakup mulai dari komunikasi antara klinisi dengan pasien dan keluarga,hingga pilihan menu makan, dari lamanya waktu tunggu di IGD hingga lingkungan fisik di rumah sakit.
Edisi kali ini akan membahas berbagai hal tersebut, selamat membaca.